KOLAKA. KOSONGSATUNEWS.COM – Kota Kendari – Sulawesi Tenggara – Danlanal Kendari siap mendukung acara Pemilihan Putera Puteri Maritim Indonesia tahun 2023 Tingkat Provinsi Sulawesi Tenggara.
Pelaksanaan acara pemilihan tersebut dimulai pada bulan Juni tahun 2023 Mendatang.
Disampaikan, tujuan utama pada acara pemilihan tersebut, adalah untuk mengangkat sektor maritim sebagai sektor unggulan bangsa Indonesia dan menjadikan Indonesia sebagai poros maritim dunia.
Diketahui, PPMI memang dicetak berbeda dengan duta duta lainnya, mulai dari pembekalan karantina hingga malam grand final nnti. Tentunya yang menang nanti akan mewakili Prov. sultra di tingkat nasional dalam pemilihan PPMI tingkat pusat.
Maka dari itu, para peserta akan banyak mendapat pengetahuan di bidang maritim, dengan syarat Pemuda Pemudi Indonesia yang berusia 18 hingga 26 tahun atau setelah tamat tingkat SMA serta memiliki pengetahuan di bidang maritim dan juga mampu berbahasa Indonesia dengan baik serta menguasai bahasa daerah dan bahasa inggris Atau sebagai nilai tambah.
Pendaftaran untuk gelombang pertama pada tanggal 01 Mei hingga 15 Mei tahun 2023, dan untuk gelombang ke dua, pada tanggal 16 mei hingga 12 Juni tahun 2023.
Adapun info selanjutnya silahkan menghubungi Kontak Person di bawah ini
Whattshap : ADELIYA (085240088900).
Laporan :
Nurwindu.Nh